Process edukasi di Arista Montana bertujuan untuk memberdayakan petani organik dan masyarakat sekitar kawasan. Mereka diajarkan cara menanam tanpa bahan kimia berbahaya serta pentingnya menjaga keseimbangan ekosistem.Petani Organik juga turut serta dalam acara ini, yang menunjukkan kebersamaan dan keragaman dalam semangat yang tinggi. Meskipun cuac